Buruh Bakal Gelar Aksi, Tuntut Gubernur Anies Baswedan: Banding, Dong!

Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, diminta bersiap. Pasalnya, sejumlah aliansi buruh yang tergabung dalam Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) akan berunjuk rasa di Balai Kota DKI Jakarta terkait Upah Minimun Provinsi (UMP) DKI 2022.
Presiden KSPI Said Iqbal mengatakan aksi tersebut akan digelar pada Rabu, (20/7) pukul 10.00 WIB. Ada dua tuntutan yang diserukan:
- Meminta Gubernur Anies Baswedan melakukan banding terhadap putusan PTUN yang menurunkan nilai UMP DKI Jakarta 2022 dari Rp4.641.854 menjadi Rp4.573.8454;
- Mendesak pengusaha tetap membayar upah sebesar Rp4.641.854 sesuai Keputusan Gubernur Daerah Khusus Ibukota Jakarta Nomor 1517 Tahun 2021 tentang Upah Minimum Provinsi tahun 2022.
Baca Juga: Anies Baswedan Kumpulkan Kader PKK ke JIS, Pengamat Bongkar Efek Luar Biasa yang Akan Didapat: Pemilih Potensial dan Royal...
"Selama belum ada putusan di tingkat banding, masih berlaku upah yang lama. Putusan PTUN belum memiliki kekuatan hukum yang mengikat," kata dia, Selasa (19/7).
Dia menambahkan, buruh yang akan datang untuk menggelar aksi di Balai Kota DKI dan PTUN DKI berjumlah sekitar 500 orang. Mayoritas dari mereka akan konvoi dari Pulogadung dan Cakung, Jakarta Timur.
"Goals-nya gubernur banding karena dia harus berkomitmen dengan keputusannya dong. Wibawa pemerintah bisa jatuh," tambahnya.
Halaman BerikutnyaHalaman:
- 1
- 2
相关文章
KPU Jakbar Sediakan TPS Khusus Bagi Ratusan ODGJ di Cengkareng untuk Nyoblos Langsung
SuaraJakarta.id - Komisi Pemilihan Umum Jakarta Barat (KPU Jakbar) menggelar sosialisasi Pemilu di P2025-05-19KPU Jakut Mulai Rekapitulasi Hasil Perolehan Suara Pilgub Jakarta
SuaraJakarta.id - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jakarta Utara memulai rekapitulasi hasil perolehan sua2025-05-19Cek Titik Lokasi Tes SKD CPNS Kemenkumham 2024, Mulai dari Aceh Hingga Papua Barat
JAKARTA, DISWAY.ID -Berikut titik lokasi lengkap tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) untuk Calon Pega2025-05-19Wakil Presiden Republik Rakyat China Kunjungi TMII Seusai Hadiri Pelantikan Prabowo dan Gibran
BEKASI, DISWAY.ID- Taman Mini Indonesia Indah (TMII) baru saja menerima kunjungan kehormatan dari Wa2025-05-19Layanan Kesehatan Mental Di RSUD Taman Sari Mulai Dipenuhi Timses Caleg
SuaraJakarta.id - Kepala Seksi Pelayanan Medik RSUD Taman Sadi, dr Ngabila Salama mengatakan, sudah2025-05-19- JAKARTA, DISWAY.ID -Kabinet Merah Putih baru saja diumumkan oleh Presiden Prabowo dengan jumlah angg2025-05-19
最新评论